Pansus IV DPRD Prov. Kaltara kembali melakukan pertemuan dalam rangka Rapat Pembahasan Penyempurnaan Draf Ranperda Pembinaan & Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa

Politik392 Dilihat

TARAKAN – Anggota DPRD Prov. Kaltara yang tergabung dalam Pansus IV DPRD Prov. Kaltara kembali melakukan pertemuan kembali dalam rangka Rapat Pembahasan Penyempurnaan Draf Ranperda Pembinaan & Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa.

Pertemuan dilaksanakan pada hari Rabu (16/11/22) ini selain di hadiri oleh Wakil Ketua Andi Hamzah dan Anggota Pansus, turut hadir juga Tim Pakar, Biro Hukum dan Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Prov. Kaltara.

Acara dibuka oleh Ahmad Djufrie sebagai Ketua Pansus Ranperda Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa.

Adapun maksud dan tujuan Dalam pertemuan ini ialah membahas data-data penunjang dan masalah-masalah yang dihadapi yang dipaparkan oleh perwakilan masing-masing Mitra dan OPD yang hadir dan membahas bersama solusi yang dapat diambil dalam Penyempurnaan draf Ranperda Pembinaan & Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Prov. Kaltara.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *